Penerapan Metode User Centered Design (Ucd) Pada Sistem Informasi Pemesanan Jasa Kebersihan Di My Clean Berbasis Web

MPLEMENTATION OF USER CENTERED DESIGN (UCD) METHOD IN MY CLEAN WEB-BASED CLEANING SERVICE ORDERING INFORMATION SYSTEM

Authors

  • Rizki Apriliansyah Universitas AMIKOM Yogyakarta
  • Nuraini Nuraini Universitas AMIKOM Yogyakarta
  • Dina Maulina Universitas AMIKOM Yogyakarta

DOI:

https://doi.org/10.59095/ijcsr.v3i2.108

Keywords:

Sistem Informasi, Desain, Situs Web, User Centered design (UCD), Usability

Abstract

My Clean adalah perusahaan layanan yang bergerak di bidang jasa kebersihan. Perusahaan ini dalam pemesanan layanan masih harus menghubungi pihak perusahaan My Clean untuk melakukan pemesanan. Jadi setiap pelanggan yang akan melakukan pemesanan dihubungi untuk menelepon atau datang langsung ke kantor untuk memesan layanan jasa kebersihan. Saat ini, perkembangan teknologi informasi berkembang pesat setiap hari. Perkembangan ini memiliki dampak besar pada kehidupan manusia. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk merancang dan membangun sistem informasi pemesanan jasa menggunakan metode User Centered Design (UCD). Dalam mengembangkan sistem ini, calon pengguna harus terlibat dalam desain sistem. Dalam masalah ini, penulis akan mendistribusikan kuesioner kepada calon pengguna secara acak untuk mengevaluasi desain sistem. Penerapan metode UCD pada sistem informasi pemesanan jasa kebersihan di My Clean berbasis web memiliki dampak positif dalam meningkatkan pengalaman pengguna dan kepuasan mereka. Pengguna dapat dengan mudah melakukan pemesanan jasa kebersihan dengan antarmuka yang intuitif dan efisien. Oleh karena itu, metode UCD menjadi pendekatan yang sangat relevan dan efektif dalam pengembangan sistem informasi yang berfokus pada pengguna

Downloads

Published

Jul 26, 2024

How to Cite

Apriliansyah, R. ., Nuraini , N. ., & Maulina, D. . (2024). Penerapan Metode User Centered Design (Ucd) Pada Sistem Informasi Pemesanan Jasa Kebersihan Di My Clean Berbasis Web: MPLEMENTATION OF USER CENTERED DESIGN (UCD) METHOD IN MY CLEAN WEB-BASED CLEANING SERVICE ORDERING INFORMATION SYSTEM. The Indonesian Journal of Computer Science Research, 3(2), 85–94. https://doi.org/10.59095/ijcsr.v3i2.108

Issue

Section

Articles